Showing posts with label JUMISO. Show all posts
Showing posts with label JUMISO. Show all posts

Friday, April 23, 2021

JUMISO Vitamin Serum & Wash Off Mask Review (Brightening & Nourishing)

April 23, 2021 0 Comments

JUMISO Vitamin Serum & Wash Off Mask Review (Brightening & Nourishing)

 Hi Beauties, aku kembali dengan review produk skincare dari salah satu brand skincare Korea favoritku, Jumiso! Kali ini aku mendapat kesempatan dari StyleKorean untuk nyobain JUMISO All Day Vitamin Nourishing & Recharging Wash Off Mask dan juga Brightening & Balancing Serum. Bisa kalian lihat, kedua produk ini tampaknya punya manfaat yang saling menunjang kalau dipakai barengan. Naah buat kalian yang punya masalah kulit tampak kusam dan lelah, baca reviewnya sampai habis yaa. Aku bakal bahas satu persatu produknya^^

🍊 JUMISO All Day Vitamin Nourishing & Recharging Wash Off Mask 🍊

JUMISO Vitamin Wash Off Mask Review (Brightening & Nourishing)

 Dikemas dalam jar ukuran 100ml, Wash Off Mask ini dilengkapi dengan spatula di dalamnya, jadi memudahkan kita untuk mengambil maskernya. Selain warnanya yang mengingatkan kita sama buah jeruk, ternyata aroma masker ini juga jeruk banget loh, lebih tepatnya sirup/jus jeruk. Dan ga salah lagi karena memang masker ini mengandung kulit lemon. Jadi saat pemakaian tolong konsentrasi dijaga ya, biar ga khilaf dan malah dicicipin maskernya 🤭

 Jumiso Vitamin Wash Off Mask ini mengandung 15 Vitamin Complex, Citrus Lemon Peel Powder untuk menutrisi kulit yang lelah, memperbaiki kulit yang kasar dan kusam. Dari 15 Vitamin Complex yang terkandung dalam masker ini, ada beberapa Ingredients/vitamin favoritku yang dikenal bagus untuk mencerahkan kulit, di antaranya ada Ascorbic Acid (Vit C), Niacinamide (Vit B3), Glutathione (Vit G).

🍊 Ingredients 🍊

Water, Glycerin, Butylene Glycol, 1,2-Hexanediol, Chlorella Vulgaris Extract, Citrus Limon (Lemon) Peel Powder, Melia Azadirachta Flower Extract, Melia Azadirachta Leaf Extract, Curcuma Longa (Turmeric) Root Extract, Ocimum Sanctum Leaf Extract, Theobroma Cacao (Cocoa) Seed Extract, Corallina Officinalis Extract, Vaccinium Myrtillus Fruit Extract, Saccharum Officinarum (Sugarcane) Extract, Hippophae Rhamnoides Extract, Citrus Aurantium Dulcis (Orange) Fruit Extract, Citrus Limon (Lemon) Fruit Extract, Acer Saccharum (Sugar Maple) Extract, Glucose, Polyglyceryl-10 Laurate, Sclerotium Gum, Tromethamine, Caprylyl Glycol, Fructooligosaccharides, Fructose, Sodium Polyacrylate, Ethylhexylglycerin, Dipotassium Glycyrrhizate, Dextrin, Tocopherol (Vitamin E), Ascorbic Acid (Vitamin C), Biotin (Vitamin B7), Cyanocobalamin (Vitamin B12), Folic Acid (Vitamin B9), Niacinamide (Vitamin B3), Pantothenic Acid (Vitamin B5), Pyridoxine (Vitamin B6), Riboflavin (Vitamin B2), Thiamine HCI (Vitamin B1), Bioflavonoids (Vitamin P), Glutathione (Vitamin G), Linoleic Acid (Vitamin F), Menadione (Vitamin K), Retinol (Vitamin A), Carbomer, Xanthan Gum, Disodium EDTA, Limonene, Fragrance(Parfum), 


JUMISO Vitamin Serum & Wash Off Mask Review (Brightening & Nourishing)

 Jumiso Vitamin Wash Off Mask ini punya tekstur gel berwarna oranye. Gelnya terasa lembut dan mudah dioles di kulit/ ga seret. Aku biasanya pakai masker ini menggunakan kuas silikon agar lebih mudah diratakan. 
 
 Cara paka Jumiso Wash Off Mask ini gampang banget, setelah cuci muka, aplikasikan masker ini pada wajah, hindari area mata dan mulut. Diamkan selama 10-15 menit, lalu bilas dengan air hangat. Kalau aku sendiri suka pakai hydrating toner dulu sebelum maskeran, apapun jenis maskernya biar kulitnya terhidrasi dan biar bisa lebih maksimal menyerap berbagai manfaat maskernya haha. 

JUMISO Vitamin Serum & Wash Off Mask Review (Brightening & Nourishing)

 Aku suka banget sama wangi jeruk Wash Off Mask ini, soalnya bikin momen maskeran jadi lebih seru, dan ngeboosts mood juga. Jadi serasa lebih happy dan semangat setelah maskeran. 

 Jumiso Vitamin Wash Off Mask ini bikin wajah terlihat jadi lebih cerah dan fresh setelah maskeran. Cerahnya ini kelihatan banget loh bedanya sama sebelumnya, jadi kayak bisa langsung mendepak kekusaman dari wajah secara instant. Masker ini memang ngga terlalu bersihin pori-pori secara mendalam tapi overall bikin kulit terlihat bersih dan nampak radiant. 

 Oiya dari yang aku baca di deskripsi produk di Website StyleKorean, dijelaskan kalau memang masker ini bisa muncul stinging sensation saat pemakaian, jadi mungkin ada sedikit cekit-cekit gitu. Tapi syukurnya di aku, sama sekali ga ngerasain stinging sensation, bahkan di bagian kulit yang iritasi pun tetep ga perih/cekit-cekit. Padahal biasanya aku pakai masker yang claimnya ngatasin jerawat pun suka ada cekit-cekitnya, tapi pakai masker ini malah aman-aman aja. Memang kadang ada sedikit sensasi hangat, tapi ga sampai mengganggu, dan selain itu, semuanya ok ok aja. 

 Proses pembilasan juga mudah, bukan yang lengket gitu. Aku biasanya bilas pakai air biasa (bukan air hangat) dan itu tetep gampang bersihinnya. Aku biasa pakai 2x seminggu. Dan mungkin masker ini juga bisa ya ngebantu kalau kita mau ada acara, biar kulitnya fresh dan cerah sebelum dandan 👌✨


🍊 JUMISO All Day Vitamin Brightening & Balancing Serum 🍊

JUMISO Vitamin Serum & Wash Off Mask Review (Brightening & Nourishing)

 Jumiso Vitamin Serum ini adalah serum berkonsentrasi tinggi dan non water based. Serum ini mengandung Vitamin Tree Extract dan Niacinamide sebagai kandungan utamanya. Serum ini diklaim dapat membantu mencerahkan kulit, serta membuat kulit lebih sehat dan tampak muda. 

 Serum ini dikemas dalam botol berukuran 30ml berwarna oranye dan dilengkapi dengan dropper untuk membantu kita mengeluarkan cairan serumnya. Meskipun dari luar terlihat berwarna orange, tapi serum ini aslinya punya tekstur yang bening dan jernih.

🍊 Ingredients 🍊

Hippophae Rhamnoides Fruit Extract, Methylpropanediol, Glycerin, Niacinamide, Dipropylene Glycol, Sodium Hyaluronate, PEG-40 Hydrogenated Castor Oil, Centella Asiatica Extract, Polygonum Cuspidatum Root Extract, Scutellaria Baicalesis Root Extract, Camellia Sinesis Leaf Extract, Glycyrrhiza Glabra (Licorice) Root Extract, Chamomilla Recutita (Matricaria) Flower Extract, Rosmarinus Officinalis (Rosemary) Leaf Extract, panthenol, Betaine, Ascorbic Acid, Hydroxyacetophenone, Pentylene Glycol, Caprylyl Glycol, Butylene Glycol, Chlorphenesin, Carbomer, Arginine, Disodium EDTA, Pelargonium Graveolens Flower Oil, Cymbopogon Martini Oil, Cananga Odorata Flower Oil, Citrus Aurantium Bergamia (Bergamot) Peel Oil, Rosa Damascena Flower Oil

JUMISO Vitamin Serum & Wash Off Mask Review (Brightening & Nourishing)

 Serum ini teksturnya seperti cair, sedikit kental, tapi terasa ringan. Mudah diratakan di kulit dan cepat meresap tanpa meninggalkan rasa lengket ataupun berminyak. Serum ini punya wangi jeruk yang samar, tidak sekuat versi Wash Off Mask nya, jadi sama sekali ga menganggu menurutku. 

 Meskipun teksturnya ringan, tapi serum ini cukup hydrating di kulitku yang kering. Jadi ga seperti serum pencerah/Niacinamide lain yang biasanya punya finish semi matte di kulitku, kalau Jumiso ini lebih melembapkan. Tapi tenang aja, lembapnya ini pas, ga berlebihan, jadi buat yang kulitnya oily pun sepertinya bakal tetep nyaman di kulit.

 Serum ini bukan seperti serum pencerah yang hasilnya langsung kelihatan naik berapa tingkat gitu ya, dia ini kerjanya perlahan dan bikin kulit jadi ga gampang kusam. Kulit pun jadi kelihatan seger dan lebih sehat. Kalau dipakai secara rutin dan dibarengin dengan pemakaian wash off mask nya, wah hasilnya jadi mantep banget. Selain kelihatan lebih cerah, kulit juga tampak lebih merona dan radiant. Jumiso Best Duo 🍊🍊

JUMISO Vitamin Serum & Wash Off Mask Review (Brightening & Nourishing)

 Produk-produk Jumiso ini bisa kalian beli lewat website StyleKorean, mereka juga sering adain event promo loh, jadi pantengin terus Instagram @stylekorean_global dan @jumiso_global buat info-info menarik lainnya ya 👌✨

 Review ini ditulis berdasarkan pengalamanku sewaktu menggunakan JUMISO Vitamin Serum dan Wash Off Mask ini ya. Untuk hasil dan efeknya bisa berbeda tergantung dengan jenis dan kondisi kulit kalian masing-masing ya Beauties. Semoga reviewnya bermanfaat, thanks for reading and have a nice day Beauties 🍊🍊
Xo,
Selly 💚

Monday, December 16, 2019

JUMISO BRIGHTENING SET REVIEW

December 16, 2019 0 Comments
JUMISO AHA TONER SNAIL CENTELLA CREAM

Hi Beauties..
I'm so grateful to be chosen as one of the reviewers for StyleKorean x Jumiso Try Me Review Me event. For this event I got four products from Jumiso :
💙 Jumiso Yes, I Am Toner
💙 Jumiso Have A Good Cream
💙 Jumiso All Day Vitamin Brightening & Balancing Serum
💙 Jumiso First Skin Brightening Sheet Mask
 And here's the review 

JUMISO AHA TONER SNAIL CENTELLA CREAM

JUMISO YES, I AM TONER AHA 5%

💙This toner contains Glycolic Acid 3,2% and Lactic Acid 1,8% to improve exfoliating effects and maintain moisture in your skin. It also contains Panthenol and Lemon Myrtle as boosters that help to maintain the water-oil balance of your skin. With this combination, this toner will help you to clean the pores, and you can get a crystal-like skin tone with smooth and elastic skin texture.

💙 It comes in a sturdy plastic bottle, contains 150 ml toner. As you expected from Jumiso, they always have a cute illustration on their packaging. And for this toner, it has a printed map of Seoul inside the box. Cute and informative!

💙 The texture is watery, non-sticky, absorbs quickly, and has a very pleasant citrus scent. Honestly, I experienced a tingling sensation the first time I used it. But everything is going well after the third time I used this toner. Even though this considered as exfoliating toner, but it feels so hydrating and refreshing on my dry skin. After using this toner regularly, I can see that my skin is getting clearer, and it also improves my skin texture. Much love for this toner 💙

JUMISO AHA TONER SNAIL CENTELLA CREAM

JUMISO HAVE A GOOD CREAM

💚 This cream contains snail and Centella as the star ingredients. The Snail Secretion Extract delivers optimal hydrating, and Centella Asiatica Extract for Intensive soothing care.

💚 The cream has a slightly thicker consistency and a strong citrus scent. Seriously, I thought this one would be sticky and heavy. But, it turns out super light and absorbs quickly on my skin.

💚 I ever had a bad experience with snail cream so I was a bit careful when trying this cream. And I'm so happy that it doesn't break me out, and it works nicely on my skin. It feels soothing and keeps my skin stay moisturized. It’s A Good Cream indeed. 💚

JUMISO VITAMIN SERUM BRIGHTENING SHEET MASK


JUMISO VITAMIN SERUM BRIGHTENING SHEET MASK

JUMISO ALL DAY VITAMIN BRIGHTENING & BALANCING FACIAL SERUM

💛 I've already got the chance to try this serum before, and now I can clearly say that I love it so much.

💛 This is a non-water-based and high-concentration serum for brightening. It helps you keep bright skin tone and have healthy and balanced skin. It contains various vitamin complexes such as A, B, D, E, and K as well as vitamin C and many ingredients that nourish skin, helping skin brightening, soothing, and elasticity care.

💛 This serum has a lightweight gel-like texture, slightly viscous but absorbs quickly. It also has a refreshing citrus scent. I love the texture because it's light but feels so hydrating on my skin.
.
💛 After using this serum regularly, I noticed that it does help to make my skin looks slightly brighter and more radiant. Pairing this serum with the Jumiso Yes, I am toner feels like double up the brightening effect on my skin. They are a great combination. 💛💛


JUMISO FRIST SKIN BRIGHTENING SHEET MASK
.
♥ This sheet mask has gain tons of love from Jumiso lovers all around the world. And I'm so happy that finally, I got the chance to try it. This mask contains salmon roes that rich in vitamin E and vitamin A, effective to improve your skin color.

♥ The texture of the essence is slightly viscous, and a bit tacky. It also has a yellowish color and a refreshing scent. The sheet is made from 100% cotton fabric which has the finest quality for perfect adherence. The material is thin, feels soft, and it could fit on my face perfectly.

♥ I used this mask for about 20 minutes, and my skin enjoyed it so much. It soothes and supplies lots of hydration to my skin. After I removed the mask, my skin looks more radiant and healthier. And I'm very satisfied with the result of this mask. ♥

 *These products are provided by StyleKorean for review purpose but the opinions are based on my experience with the products. Thank you StyleKorean and Jumiso.

Price : 
Jumiso Yes, I Am Toner 150ml : 18.00USD
Jumiso Have A Good CreamN50g : 24.00 USD
Jumiso All Day Vitamin Brightening & Balancing Serum 30ml : 24.00 USD
Jumiso First Skin Brightening Sheet Mask 5ea : 12.50 USD 

 All of these products are available on :
For more info, visit Jumiso Official Website :

I hope you found this review helpful. Thanks for reading and have a wonderful day Beauties 🍓🍓
Xo,



Sunday, November 24, 2019

JUMISO ALL DAY VITAMIN BRIGHTENING & BALANCING SERUM REVIEW

November 24, 2019 1 Comments
 Hi Beauties!! Di sini adakah yang mempunyai masalah kulit kusam? Nah tenang aja, kali ini aku mau review salah satu serum pencerah kulit favorit para Beauty Enthusiast nih. JUMISO ALL DAY VITAMIN BRIGHTENING & BALANCING FACIAL SERUM. Serum cantik ini berfungsi untuk mencerahkan dan membuat kulit tampak lebih sehat.

Disclaimer : I got this product from Jumiso Reviewer Event, however my review and opinions will be completely honest and based on my experience with the product.
JUMISO ALL DAY VITAMIN BRIGHTENING & BALANCING SERUM REVIEW

🍊 PRODUK KNOWLEDGE 🍊

Brand : Jumiso
Product Name : All day Vitamin Brightening & Balancing Facial Serum
Volume : 30 ml
Benefit : Brightening
Origin : Korea
PAO : 12 Months

Jumiso Vitamin Serum is a non-water-based and high concentration serum for brighening. Keep your skin radiant with the daily vitamin serum. It helps you keep bright skin tone and have a healthy looking skin and balanced skin.

🍊 PACKAGING 🍊

 Serum ini packagingya berupa botol kaca berwarna oranye (tapi serumnya bening dan tidak berwarna). Dilengkapi dengan dropper yang mudah dan nyaman untuk digunakan. Volumenya sendiri 30 ml, jadi terlihat mungil dan tidak memakan tempat untuk menyimpannya. Pada boxnya sendiri informasinya cukup lengkap dan ditulis dalam beberapa bahasa, mostly English jadi mudah dipahami untuk pengguna global.

JUMISO ALL DAY VITAMIN BRIGHTENING & BALANCING SERUM REVIEW
Click to enlarge image

🍊 INGREDIENTS 🍊

Hippophae Rhamnoides Fruit Extract, Methylpropanediol, Glycerin, Niacinamide, Dipropylene Glycol, Sodium Hyaluronate, PEG-40 Hydrogenated Castor Oil, Centella Asiatica Extract, Polygonum Cuspidatum Root Extract, Scutellaria Baicalesis Root Extract, Camellia Sinesis Leaf Extract, Glycyrrhiza Glabra (Licorice) Root Extract, Chamomilla Recutita (Matricaria) Flower Extract, Rosmarinus Officinalis (Rosemary) Leaf Extract, panthenol, Betaine, Ascorbic Acid, Hydroxyacetophenone, Pentylene Glycol, Caprylyl Glycol, Butylene Glycol, Chlorphenesin, Carbomer, Arginine, Disodium EDTA, Pelargonium Graveolens Flower Oil, Cymbopogon Martini Oil, Cananga Odorata Flower Oil, Citrus Aurantium Bergamia (Bergamot) Peel Oil, Rosa Damascena Flower Oil

Main Ingredients

 Vitamin Tree Extract untuk mencerahkan, anti-inflamasi, antioksidan, membantu perbaikan kulit. Hyaluronic Acid untuk melembabkan kulit. Centella Asiatica Extract untuk meredakan inflamasi dan menenangkan kulit. Chamomilla Recutita (Matricaria) Flower Extract untuk menyeimbangkan minyak berlebih di kulit.

🍊 TEXTURE & SCENT 🍊

JUMISO ALL DAY VITAMIN BRIGHTENING & BALANCING SERUM REVIEW

 Teksturnya cair tapi sedikit kental, bening, dan ada wangi jeruknya yang menyegarkan. Serum ini ketika diaplikasikan di kulit cepat banget meresapnya. Dia juga ga meninggalkan rasa lengket ataupun berminyak di kulit tapi tetap terasa hydrating. Kaya gini nih tekstur favorit aku, ringan tapi melembabkan. Ini nyaman banget sih mau dipake buat morning routine ataupun night routine. Tapi aku sendiri lebih suka pake serum ini di pagi hari, karena malemnya aku lebih fokus ke skincare yang soothing dan hydrating.

🍊 HOW TO USE 🍊

Setelah mencuci wajah dan menggunakan toner, aku biasa aplikasikan 3-4 tetes serum ini ke seluruh wajah dan leher, kemudian aku tap-tap untuk membantu serumnya agar lebih mudah meresap.

JUMISO ALL DAY VITAMIN BRIGHTENING & BALANCING SERUM REVIEW

🍊 PERFORMANCE 🍊

 Awal aku pake ini sih ngga berekspektasi sampe yang cerah apa gimana ya. Karena aku sendiri emang ga ada keinginan untuk itu, kulitku bisa kelihatan ngga kusam aja tuh udah sueneng banget aku. Dan setelah aku pakai serum ini selama kurang lebih 2-3 minggu, aku lihat kalo kulitku ini terlihat lebih cerahan dan jadi ga gampang kusam. Aku juga seneng sama serum ini karena dia ga ada efek negatif di aku. 

 Overall aku cukup puas dengan Vitamin Serum ini, mungkin karena aku juga termasuk newbie di skincare yang mengandung bahan pencerah, jadi menurutku hasilnya ini udah cukup bagus. 

 Vitamin serum ini sebenernya upgrade dari serum Vitamin C Jumiso yang sebelumnya. Dan yang ini dibuat lebih nyaman di kulit sensitif dan juga dibikin biar ngga gampang oksidasi. Overall serum ini menurutku tergolong ringan, jadi cocok buat yang mau coba pake skincare yang ada kandungan Vitamin C-nya.

Price : harganya ini kalo di shopee bisa bervariatif banget dari 140an-250an ribu. Kalo di stylekorean sekitar 18 USD pas diskon.


Review ini ditulis berdsarkan pengalaman saya sewaktu menggunakan Vitamin Serum dari Jumiso. Untuk hasil dan efeknya bisa berbeda tergantung jenis dan kondisi kulit. Semoga reviewnya bermanfaat, thanks for reading and have a nice day Beauties 🍊🍊
Xo,

Contact Form

Name

Email *

Message *